Dana Bergulir LPDB-KUMKM Solusi Pembiayaan Terjangkau dan Mudah untuk Koperasi

Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (LPDB-KUMKM) terus berkomitmen untuk memberikan dukungan pinjaman atau pembiayaan kepada pelaku koperasi di seluruh Indonesia. Dalam upaya memperkuat permodalan koperasi dan memberikan layanan finansial yang fleksibel, LPDB-KUMKM menawarkan solusi yang inovatif dan terjangkau melalui penyaluran dana bergulir. “Kami terus dapat berperan aktif dalam mendukung […]